Penyuluhan Literasi Keuangan dalam Upaya Optimalisasi Pengelolaan Keuangan Petani di Desa Pegasing Aceh Tengah
DOI:
https://doi.org/10.59024/jpma.v2i3.876Abstract
Tingkat kesejahteraan petani masih rendah, terlihat dari rendahnya pendapatan dan ketidakpastian pendapatan yang diperoleh petani. Permasalahan keuangan timbul akibat dari tidak terencananya keuangan dengan baik. Tujuan kegiatan pengabdian ini memberikan penyuluhan terkait literasi keuangan pada para petani yang berada di Desa Pegasing Aceh Tengah. Metode pengabdian yaitu ceramah dan tanya jawab. Hasil kegiatan ini adalah meningkatkan pengetahuan dan wawasan petani terkait literasi keuangan yang akan berdampak positif bagi peningkatan kesejahteraan petani.
References
BPS. (2023). Kabupaten Aceh Tengah dalam Angka. Aceh Tengah: BPS Kabupaten Aceh Tengah.
Budastra , I., Sjah , T., Tanaya , I., Halil, A., & Budastra, M. (2022). Pelatihan Literasi Keuangan Petani Lahan Kering di Desa Karangbayan Kabupaten Lombok Barat. Jurnal Abdi Insani, 1169-1177.
Guampe , F., Hasan , M., Huruta , A., Dewi, C., & Chen, A. (2022). Entrepreneurial Literacy of Peasant Families during the COVID-19 Pandemic: A Case in Indonesia. Sustainability , 12337.
Guampe, F. (2021). Literasi Dan Perilaku Sosial Ekonomi Petani Perdesaan. CV Media Sains Indonesia.
Klapper, L., & Lusardi, A. (2019). Financial literacy and financial resilience: Evidence from around the world. Financial Management, 589-614. doi:10.1111/fima.12283
Lusardi, A., & Messy, F. (2023). The importance of financial literacy and its impact on financial wellbeing. Journal of Financial Literacy and Wellbeing, 1-11. doi:10.1017/flw.2023.8
Lusardi, A., & Mitchell, O. (2014). The economic importance of financial literacy: Theory and evidence. Journal of Economic literature, 5-44.
Lusardi, A., & Mitchell, O. (2014). The economic importance of financial literacy: Theory and evidence. Journal of Economic Literature, 5-44.
OJK. (2020). Survei Nasional Literasi dan Inklusi Keuangan 2019. Retrieved from OJK: https://ojk.go.id/id/berita-dan-kegiatan/publikasi/Pages/Survei-Nasional-Literasi-dan-Inklusi-Keuangan-2019.aspx
Risnafitri, H., Mahdani, R., Amri, A., Putri, C. W., & Yuana, A. (2023). Sosialisasi Pembukuan Sederhana pada Kelompok Tani Hikmah Desa Pegasing Kabupaten Aceh Tengah. Medani Jurnal Pengabdian Masyarakat, 78-82. doi:https://doi.org/10.59086/jpm.v2i3.367
Wendy, W. (2021). Efek Interaksi Literasi Keuangan dalam Keputusan Investasi: Pengujian Bias-bias Psikologi. Jurnal Ekonomi Bisnis dan Kewirausahaan, 10(1), 36-54. doi:10.26418/jebik.v10i1.43403
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 JURNAL PENGABDIAN MASYARAKAT AKADEMISI
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.