Meningkatkan Motivasi Belajar Dengan Menggunakan Alat Peraga Pada Siswa Kelas IV SD GMIT Bakitba
DOI:
https://doi.org/10.59024/jpma.v3i1.1148Keywords:
Motivasi, Belajar, alat peragaAbstract
Pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Dengan Menggunakan Alat peraga Pada Siswa. Secara garis besar kegitan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) ini bermaksud untuk memberikan wawasan dan pemahaman serta dapat menumbuhkan motivasi belajar peserta didik khusunya dalam pembelajaran matematika. Metode yang digunakan adalah tahapan persiapan dan tahapan pelaksanaan. Hasil kegiatan PKM ini khususnya peserta didik kelas IV SD GMIT Bakitba dapat menumbukan motivasi belajar peserta didik khususnya dalam pembelajaran matematika. Penggunaan alat peraga dalam pembelajaran matematika merupakan salah satu cara dalam menumbuhkan semangat belajar peserta didik. Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) dengan tema “Meningkatkan Motivasi Belajar Dengan Menggunakan Alat peraga Pada Siswa Kelas IV SD GMIT Bakitba”” dapat dikatakan sukses terlaksana sesuai rencana. Antusiame peserta didik dalam mengukuti setiap penjelasaan menjadi tolak ukur bahwa kegiatan ini sukses dilaksanakan
References
Amiluddin, R., & Sugiman, S. (2016). Pengaruh problem posing dan PBL terhadap prestasi belajar, dan motivasi belajar mahasiswa pendidikan matematika. Jurnal Riset Pendidikan Matematika, 3(1), 100-108.
Novianti, A., Bentri, A., & Zikri, A. (2020). Pengaruh penerapan model problem based learning (PBL) terhadap aktivitas dan hasil belajar siswa pada pembelajaran tematik terpadu di sekolah dasar. Jurnal Basicedu, 4(1), 194-202.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 JURNAL PENGABDIAN MASYARAKAT AKADEMISI

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.